Dilihat 0 kali
Yuyun Seri Rahayu Bersama Salsabillah Penderita Hydrocephalus Sebelum Mengkomsumsi Obat |
MEDAN, Sumutrealita.com – Bagi orang tua yang memiliki anak penderita Hydrocephalus, Autis, Down Sindrome dan Keterlambatan Mental tidak perlu kwatir lagi lantaran sekarang sudah ada obatnya dan obat itu juga bisa digunakan untuk penderita orang dewasa.
Ketua Lembaga Kesehatan Salsabillah, Yuyun Seri Rahayu saat ditemui www.sumutrealita.com, Selasa (13/11/2018) pagi di kantornya di Jalan Pelajar Medan mengatakan sudah banyak anak - anak yang menggunakan obat tersebut sembuh.
Ia mengetahui obat tersebut ketika putri kandungnya Salsabillah yang menderita Hydrocephalus atau kepala besar sembuh menggunakan obat tersebut.
Yuyun Seri Rahayu meneteskan airmatanya lantaran ia teringat masa lalunya, dimana saat mencari kesembuhan untuk si buah hatinya Salsabillah, ibu muda ini sudah capek membawa anaknya itu kemana-mana. Baik ke dokter, dukun, orang pinter, sinshe namun hasilnya tidak sembuh juga. Bahkan uangnya habis, harta terjual dan rumah tergadaikan.
Salsabillah (Sebelah Kiri) Setelah Sembuh Bersama Lidia Yang Juga Menderita Hydrocephalus Sewaktu Kecil dan Kini Sudah Sembuh |
"Tetapi saya tidak berputus asa, mungkin ini cobaan dari Allah kepada ku. Kesembuhan untuk anak ku terus kuusahakan sambil memohon kepada Allah agar anakku di sembuhkan. Suatu hari aku ketemu teman, kuceritakan masalah ku dan dia menyarankan agar anakku mengkonsumsi obat yang saat ini ada kepada ku. Karena anakku sembuh dengan obat tersebut, maka akupun mendirikan Lembaga Kesehatan Salsabillah,” katanya
Kehadiran Lembaga Kesehatan Salsabillah ini untuk memberikan bantuan konsultasi dan pendampingan kepada masyarakat yang kurang mampu, melakukan kegiatan bimbingan dan penyuluhan kesehatan, mitra pemerintah banget dalam melaksanakan program kesehatan dan kesejahteraan dan kesejahteraan kepada masyarakat khususnya terhadap pasien penderita Hydrocephalus, Autis, Down Sindrome, dan Keterlambatan Mental,"jelas Yuyun Seri Rahayu yang merahasiakan apa nama obatnya.
Untuk masyarakat yang mau mengkonsumsi obat tersebut, dapat menghubungi dirinya ke Nomor Hp/WA 081263377915. (M.SR03)
Post a Comment
Facebook Disqus